Struktur Kepribadian Harry Stack Sullivan 2. Personifikasi

2.Personifikasi Gambaran yang dimiliki individu tentang dirinya sendiri atau orang lain berupa perasaan, sikap, dan konsepsi kompleks yang timbul karena mengalami kepuasan kebutuhan atau kecemasan. 
 a.Ibu yang baik, ibu yang buruk Tumbuh dari pengalaman-pengalaman bayi dengan puting yang buruk (tidak memuaskan rasa lapar, melekat pada ibu atau botol susu yang dipegang ibu, ayah, perawat) dan yang baik (perilaku lembut dan kooperatif dari ibu-pengasuh). 
b.Personifikasi saya Personifikasi saya yang buruk Dari pengalaman-pengalaman dihukum dan tidak disetujui yang diterima bayi dari ibu-pengasuh. Personifikasi saya yang baik Dihasilkan dari pengalaman bayi dengan penghargaan atau (reward) dan persetujuan. Personifikasi bukan saya Pengalaman tidak diacuhkan secara selektif yang akan dikaitkan dengan kecemasan. 
c.Personifikasi eidetik Karakter tidak realistis atau teman imajiner yang banyak ditemukan anak dalam rangka melindungi rasa percaya diri mereka.